Search

FK-UNP Selenggarakan Pelatihan Penulisan Skenario Pembelajaran

Fakultas Kedokteran UNP menyelenggarakan pelatihan penulisan skenario bagi dosen. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka persiapan para Dosen untuk lebih mengenal sistem pembelajaran metode pembelajaran Problem-based Learning di FK UNP serta memberikan bekal kepada para dosen supaya lebih terampil dalam menyusun sekenario dalam proses pembelajaran. . Kegiatan ini diselenggarakan selama dua hari yaitu Selasa-Rabu, tanggal 30-31 […]

FAKULTAS KEDOKTERAN UNP ADAKAN PELATIHAN TUTOR

Padang-Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang mengadakan pelatihan tutor untuk para dosennya. Pelatihan tutor merupakan pelatihan untuk para dosen di fakultas kedokteran untuk bisa memfasilitasi diskusi pada kegiatan tutorial. Kegiatan tutorial merupakan salah satu bentuk kegiatan pembelajaran dengan sistem Problem Based Leraning (PBL) yang dipakai dalam proses pembelajaran di fakultas kedokteran. Seorang tutor harus mampu mengatur […]

Tim FK-UNP Kunjungi Kampus FK-UI Salemba

Jakarta–Pada hari kedua kunjungan Tim Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (UNP) melakukan kunjungan ke Fakultas Kedoteran Universitas Indonesia (FK UI) Salemba Jakarta Rabu  (8/3). Kegiatan kunjungan ini sebagai bagian dari upaya FK UNP untuk menimba ilmu guna memantapkan persiapan berdirinya program Studi Kedokteran UNP yang sudah mendapat rekomendasi dari Konsil Kedokteran Indonesia dan dalam proses […]

Perkuat Kesiapan Pendirian Program Studi Kedokteran, UNP Lakukan FGD dengan Universitas Gunadarma

Depok–Universitas Negeri Padang (UNP) melakukan Focus Group Discussion (FGD) dengan Universitas Gunadarma (UG) Jakarta dalam rangka memperkuat kesiapan berdirinya Program Studi Kedokteran UNP. Kegiatan ini dilakukan di Meeting Room Gedung 2 F.8 Universitas Gunadarma Selasa, (7/3). Rombongan UNP dipimpin oleh Wakil Rektor II bidang Keuangan dan Sarana UNP, Prof. Ir. Syahril, M.Sc, Ph.D. Dalam agenda […]

Matangkan Persiapan Pembukaan Prodi Kedokteran UNP dan Rencana Kerjasama  Kolaborative Research, TIM FK-UNP Kunjungi UI

Depok–Tim Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK-UNP) mengunjungi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FK-UI) guna mematangkan persiapan pembukaan program studi kedokteran. Kegiatan ini di awali dengan Diskusi di Aula Rapat A Gedung Pusat Administrasi Universitas Indonesia Kampus UI Depok. Rombongan UNP terdiri dari Rektor UNP Prof. Ganefri, Ph.D, Wakil Rektor II, Wakil Rektor IV, Sekretaris Universitas, […]

Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) secara resmi memberikan Rekomendasi Pembukaan Program Studi Kedokteran Universitas Negeri Padang

Padang– Penyelenggaraan program pendidikan dokter yang berkualitas diperlukan untuk mempertahankan mutu pelayanan medis yang diberikan dokter. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut dibutuhkan program pendidikan yang sesuai dengan proses yang terstandar. Oleh karena itu program pendidikan harus mengacu kepada Standar Pendidikan Profesi Dokter yang telah disahkan Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) dalam Perkonsil Nomor 10 tahun 2012 dan […]

Tim Konsil Kedokteran Indonesia Tinjau RSUD Dr. Achmad Mochtar Sebagai Rumah Sakit Pendidikan  Program Studi Pendidikan Kedokteran Universitas Negeri Padang

Bukittinggi – Rangkaian kegiatan Visitasi Pendirian Program Studi Pendidikan Kedokteran Universitas Negeri Padang (UNP), Tim Konsil Kedokteran Indonesia melakukan peninjauan ke Rumah Sakit Pendidikan Fakultas Kedokteran UNP (FK UNP), RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi . Peninjauan ini diawali dengan pertemuan pembukaan di Aula Pertemuan Lantai 3 RSUD Achmad Mochtar, dihadiri oleh Tim KKI, para pimpinan […]

Konsil Kedokteran Indonesia(KKI) Visitasi Pendirian Program Studi Pendidikan Dokter Univrsitas Negeri Padang

Padang – Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) melakukan kunjungan ke Universitas Negeri Padang dalam rangka Visitasi Pendirian Program Studi Pendidikan Dokter pada hari Selasa (14/2).  Tim KKI yang hadir Visitasi Pendirian Program Studi Pendidikan Dokter  UNP adalah dr. Putu Moda Arsana, Sp.PD-KEMD, FINASIM, dr. Mariatul Fadillah, MARS., Sp.KKLP., Ph.D., Prof. Dr. dr. Bachtiar Murtala, Sp.Rad (K)., […]