Search

FK UNP Turun Tangan Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Sumatera Barat

Kab. Agam, 20 Mei 2024 – FK UNP menunjukkan kepedulian dan solidaritasnya dengan menyalurkan bantuan kepada korban banjir bandang yang berlokasi di Galuang, Sungai Pua, Sumatera Barat. Bantuan ini diberikan sebagai bentuk tanggung jawab sosial dan empati terhadap masyarakat yang terdampak bencana. Penggalangan dana ini merupakan hasil kerjasama antara dosen,staf, Dharma Wanita (DW) FK UNP, […]

Dosen Prodi Kedokteran Hewan FK UNP Tingkatkan Kompetensi dalam Penanganan Hewan Eksotik melalui Seminar dan Workshop Avian and Exotic Animal Medicine

Bukittinggi, 2-3 Maret 2024, dalam rangka meningkatkan kemampuan kompetensi dosen Prodi Kedokteran Hewan FK UNP mengirimkan beberapa orang dosen termasuk di dalamnya drh. Rita Suzana, M.Pt, drh. Varhanno Khalifatul Khan, M.Biotek, drh. Riska Asria Sa’adatur Rahmi, M.Si, drh. Sucia Fadillah, M.Sc, drh. Sedrisa Lidya Pertiwi, M.Pt, dan drh. Nur Rahmi, M.Si dalam mengikuti Seminar dan Workshop […]

Direktur SDM Kemendikbud, Rektor UNP serta Jajaran Pimpinan FK UNP Lakukan Peninjauan Gedung Baru FK UNP

Bukittinggi – Rabu, 21 Februari 2024, Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI, Rektor Universitas Negeri Padang (UNP), serta jajaran pimpinan Fakultas Kedokteran (FK) UNP, melakukan peninjauan mendalam terhadap Gedung Baru FK UNP yang terletak di Bukittinggi. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan dan kualitas fasilitas yang disediakan oleh FK […]

Direktur SDM Kemendikbud, Rektor UNP serta Jajaran Pimpinan FK UNP Lakukan Peninjauan Gedung Baru FK UNP

Bukittinggi – Rabu, 21 Februari 2024, Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI, Rektor Universitas Negeri Padang (UNP), serta jajaran pimpinan Fakultas Kedokteran (FK) UNP, melakukan peninjauan mendalam terhadap Gedung Baru FK UNP yang terletak di Bukittinggi. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan dan kualitas fasilitas yang disediakan oleh FK […]

Sambut Semester 2, FK UNP Adakan Upacara Bendera Sebagai Wadah untuk Mendorong Karakter Berkualitas dan Bagian Integral Pembentukan Insan Akademis

Bukittinggi, 5 Februari 2024. Dengan kehadiran dari seluruh jajaran pimpinan hingga mahasiswa, Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) menggelar Upacara Bendera Blok dengan  Pembina Upacara, Dekan FK UNP, Dr.dr. Rika Susanti, Sp. FM (K). Upacara berlangsung dengan khidmat dan diikuti oleh elemen-elemen akademis dan administratif FK UNP, menegaskan komitmen mereka dalam memperingati pahlawan yang […]

Tantangan Baru, Persiapan Optimal: Pelatihan Penulisan Skenario dalam Menyongsong Persiapan Perkuliahan Semester Genap

18 Januari 2024, Bukittinggi – Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) menggelar pelatihan penulisan skenario PBL (Problem-Based Learning) sebagai langkah strategis menuju pembelajaran yang berkualitas tinggi. Metode PBL tidak hanya membutuhkan implementasi yang baik tetapi juga perencanaan tutorial yang berkualitas. Tutorial, sebagai “jantung” metode PBL, memainkan peran penting dalam mendukung proses pembelajaran. Oleh karena […]

Integrasi Pendidikan Kedokteran dan Layanan Rumah Sakit: Langkah Kolaboratif ke Depan antara FK UNP dan RSUD Dr. Achmad Mochtar (RSAM) Bukittinggi

   Bukittinggi, 17 Januari 2024. Dalam pertemuan melibatkan FK UNP dan RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi (RSAM) turut hadir, Drg. Busril, M.PH, (Direktur RSAM), Dr. dr. Rika Susanti, Sp.FM (K) (Dekan FK UNP),  dr. Yosse Rizal, Sp.KK FINSDV FAADV, para pimpinan RSAM dan dosen FK UNP membahas langkah langkah kolaboratif sehubungan dengan kerjasama FK UNP.  […]

Membangun Jembatan Akademis di Kancah Internasional: Kunjungan Kerja Fakultas Kedokteran UNP ke National University of Singapore (NUS) dalam Meningkatkan Kolaborasi Akademis dan Penelitian Kedokteran

Singapura – 10 Januari 2024, delegasi Universitas Negeri Padang, termasuk di dalamnya delegasi dari Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) yaitu dr. Pudia M. Indika, M.Kes., AIFO-K (Wakil Dekan II), dr. Benny Alexander Maisa, M.Biomed. (Kepala Departemen Kedokteran), dan dr. Ainil Mardiah, SpGK (Dosen Ilmu Gizi dan Spesialis Gizi Klinik) melakukan kunjungan kerja ke […]

Langkah Awal Menjadi Pionir Kesehatan Hewan Di Sumatera Barat: Asesmen Lapangan LAM PTKES Dalam Rangka Pendirian Program Studi Kedokteran Hewan Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang

     Tim asesor Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan Indonesia (LAM-PTKes) melakukan kunjungan atau visitasi terkait pelaksanaan asesmen lapangan terhadap program studi Kedokteran Hewan Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Negeri Padang. Tim asesor yang terdiri dari  Dr. drh. Hapsari Mahatmi, MP dan Dr. drh. Yusuf Ridwan M.Si. Visitasi ini diselenggarakan pada Rabu, 6 Desember 2023 di […]