Search

FK UNP Selenggarakan Pelatihan Soal CBT untuk Tingkatkan Digitalisasi Pendidikan Kedokteran

Bukittinggi, 22 Mei 2025 – Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) menggelar pelatihan pembuatan soal berbasis Computer Based Test (CBT) yang diikuti oleh para dosen dan tenaga pengajar. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan transparansi evaluasi akademik di lingkungan pendidikan kedokteran, sekaligus memperkuat integrasi teknologi digital dalam sistem ujian. Dalam sambutannya, Dekan FK […]