KALENDER AKADEMIK FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2024/2025
Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) telah menetapkan kalender akademik untuk semester ganjil tahun akademik 2024/2025. Kalender akademik ini menjadi panduan penting bagi seluruh civitas akademika dalam menjalani kegiatan perkuliahan, praktikum, ujian, serta aktivitas akademik dan non-akademik lainnya sepanjang semester. Adapun rincian dari kalender akademik ini mencakup berbagai agenda penting, mulai dari awal perkuliahan […]
Fakultas Kedokteran UNP Gelar Upacara Bendera Pembukaan Perkuliahan Tahun Akademik 2024/2025
Bukittinggi, 26 Agustus 2024 – Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Padang (FK UNP) menggelar upacara bendera pada Senin, 26 Agustus 2024, dalam rangka memulai perkuliahan untuk tahun akademik 2024/2025. Upacara ini diadakan di lapangan utama kampus FK UNP dan dihadiri oleh seluruh civitas akademika, termasuk dosen, staf, dan mahasiswa dari Program Studi Kedokteran dan Kedokteran Hewan. […]